Saham Ciputra (CTRA): Harga Terkoreksi Dan Tertahan Di Rp 1.210,00

Saham Ciputra (CTRA): Harga Terkoreksi Dan Tertahan Di Rp 1.210,00
gambar 1.1

Saham Ciputra (CTRA): Harga Terkoreksi Dan Tertahan Di Rp 1.210,00

Scope Artikel:
  • Ready For Bull Attack
  • Range 1.224,00-1.285,00
  • Kenaikan Saham IHSG
  • Area Cut Loss

MauBergaya - Info saham hari ini (4 Feb 2016) Ciputra Development (CTRA) tertahan harga di Rp 1.210,00 area cut loss (gambar 1.1) setelah terkoreksi cukup dalam dan ditutup pada harga Rp 1.205,00 pada tanggal 1 Feb 2016.

Dimana pada beberapa minggu yang lalu MauBergaya sudah memprediksi area cut loss dengan baik. Walaupun sudah tertembus, Saham CTRA mengalami perubahan harga/ kenaikan harga pada hari berikutnya (4 Feb 2016), itu dipicu juga dengan kenaikan terhadap Saham IHSG (gambar 1.2).
Kenaikan Saham IHSG
gambar 1.2

Prediksi

MauBergaya memprediksi untuk 5 hari kedepan Saham CTRA akan bermain pada area 23.60% (garis hijau)-38.20% (garis biru) gambar 1.3. Untuk pada traders maupun investor untuk tetap memperhatikan area cut loss di Rp 1.210,00.
MauBergaya memprediksi untuk 5 hari kedepan Saham CTRA akan bermain pada area 23.60% (garis hijau)-38.20% (garis biru)
gambar 1.3

Range

Untuk range yang disarankan Rp 1.224,00-1.285,00 dan merupakan waktu yang tepat untuk membeli saham ini. Jika dilihat dari charting Ciputra (CTRA) harga memantul pada level 23.60% yang telah digambarkan dengan menggunakan teknikal fibonacci. Ready for bull attack.

Terima kasih sudah berkunjung dan membaca artikel tentang "Saham Ciputra (CTRA): Harga Terkoreksi Dan Tertahan Di Rp 1.210,00" di official blog kami, silahkan untuk dishare artikel ini agar bisa bermanfaat bagi banyak orang.

Post a Comment

[blogger]
Powered by Blogger.